SuaraMalang.id - Kecelakaan truk terjadi di Jalan PB Sudirman, simpang empat Sarworini, Situbondo, Jawa Timur, Sabtu (5/2/2022). Akibat kecelakaan tersebut, satu orang dikabarkan meninggal dunia.
Detik-detik saat peristiwa tersebut terjadi terekam dalam kamera CCTV yang berada di perempatan jalan. Video tersebut beredar di media sosial. Salah satunya diunggah oleh akun instagram @situbondoinfo.
Dalam video memperlihatkan situasi di lampu merah. Tiba-tiba dari arah belakang tampak sebuah truk melaju cukup kencang dan langsung menabrak beberapa kendaraan di depannya.
Bahkan, mobil yang berada di paling depan sampai berjalan maju karena terkena dorongan.
Baca Juga: Ahmad Faizullah Tewas Usai Tertabrak Kereta di Kota Cilegon
Diduga, pengemudi truk tidak dapat menguasai laju kendaraannya. Sehingga menabrak sebuah minibus dan sepeda motor yang ada di depannya.
Akibat peristiwa ini, satu orang dikabarkan meninggal dunia atas nama Muh. Isro. Sementara korban lainnya mengalami luka-luka.
Unggahan tersebut kemudian mendapat beragam komentar dari sejumlah warganet.
"Ya Allah," ucap jatim***
"innalillahiwainailaihi ro jiunn, semoga amal ibadahnya diterima di sisi allah, dan kita semua diselamatkan dari mara bahaya," kata _damn***
Baca Juga: Kecelakaan di Sunset Road Bali Viral, Honda Brio yang Dikendarai Bule Rusia Terbalik Hingga Ringsek
"innalillahi wa innailaihi rajiun semoga alm mas isro dilapangkan kuburnya diterima amal ibadahnya dan diberi tempat yang terindah di sisi Allah SWT amin," ucap rizka***
Berita Terkait
-
Tekan Angka Kecelakaan Saat Arus Balik, DPR Minta Rekayasa Lalu Lintas Harus Dioptimalisasi
-
Kecelakaan Fatal Mobil Listrik Xiaomi Renggut Nyawa Tiga Mahasiswi Karena Terkunci
-
Xiaomi SU7 Tabrakan dan 3 Mahasiswi Tewas Terbakar, Pintu Mobil Diduga Tak Bisa Dibuka
-
Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
-
Penjualan Asuransi Kendaraan Meningkat Jelang Lebaran, Tingginya Kecelakaan Jadi Faktor Pendorong
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
Terkini
-
Habbie, UMKM Telon Aromatik Terbaik Siap Ekspansi Pasar Global Bersama BRI
-
4 Wisata di Kawasan Cangar Ditutup Usai Longsor yang Hempaskan 2 Mobil
-
BRI Raih Penghargaan Internasional Atas Prestasi Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
Petasan Lukai Pemiliknya di Malang, Korban Sampai Harus Dioperasi
-
Bos BRI: Keamanan dan Kenyamanan Nasabah Jadi Prioritas Utama