SuaraMalang.id - Bencana angin kencang atau puting beliung menerjang kawasan Kabupaten Probolinggo pada Jumat (14/1/2022) pekan lalu mengakibatkan sebanyak 79 rumah rusak. Data itu berdasar catatan Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan, Pemkab Probolinggo.
Kepala Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan Kabupaten Probolinggo, R. Oemar Sjarief mengatakan, sejumlah 73 unit rumah di Kecamatan Besuk rusak. Kemudian 6 unit di Kecamatan Pakuniran.
Merespon itu, lanjut dia, Pemkab Probolinggo mulai menyiapkan bantuan bagi warga terdampak bencana.
"Intinya dalam penanganan bencana seperti ini dibutuhkan semangat gotong-royong dan kebersamaan antara masyarakat dan pemerintah, sehingga bisa tertangani dengan baik," ujarnya sepert diwartakan beritajatim.com, Selasa (18/1/2022).
Baca Juga: Banjir dan Tanah Longsor di Probolinggo Menyeret Dua Warga, Seorang Dilaporkan Tewas
Sementara itu, Plt Bupati Probolinggo, Timbul Prihanjoko mengimbau masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan akibat cuaca ekstrem.
"Karena ini masih musim hujan, masyarakat Kabupaten Probolinggo untuk selalu waspada, dan selalu menginformasikan kepada kita apabila ada kejadian-kejadian di luar perkiraan kita," ujarnya.
Berita Terkait
-
Wisata Rasa Probolinggo, Ini 13 Kuliner Khas yang Wajib Ada di Bucket List Liburanmu
-
Tenda Buffer Zone Pemudik di Pelabuhan Ciwandan Ambruk Diterjang Angin Kencang
-
Mudik ke Probolinggo? Ini 7 Kuliner Khas yang Tak Boleh Dilewatkan
-
Angin Puting Beliung Hantam Koja Jakut saat Warga Sahur, Puluhan Rumah hingga Mobil Rusak
-
Siklon Sebesar Pulau Jawa Menjauh dari Indonesia, Tetap Waspada Angin Kencang!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
BRImo Versi Bilingual Hadir: Transaksi Makin Lancar, Pengguna Makin Puas
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat